Tim ULM Meriset Danau Bekas Tambang Batu Bara di Kalsel
Rabu, 18 Januari 2023 – 10:44 WIB

Prof Muthia Elma dan tim bersama HSE Deputy Division Head PT Adaro Indonesia Didik Triwibowo berada di danau bekas tambang batu bara yang sedang direklamasi di Site Paringin. (ANTARA/Firman)
"Tentunya akan ada uji kandungan logam berat pada kedua ikan tersebut agar tidak terjadi kekhawatiran adanya kandungan logam di dalam tubuh ikan yang nantinya dikonsumsi," kata Guru Besar Bidang Ilmu Teknik Kimia Fakultas Teknik ULM itu.
Muthia mengatakan danau pascatambang juga berpotensi sebagai jasa pengaturan di antaranya penyediaan habitat flora dan fauna, jasa nilai budaya untuk ekowisata, dan jasa pendukung berperan mendukung fungsi hidrologi sebagai waduk. (antara/jpnn)
Tim Universitas Lambung Mangkurat (ULM) melakukan riset terhadap danau bekas tambang batu bara yang ada di Kalsel.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
Sumber Antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News