Polda Kalsel Catat Angka Kecelakaan Turun Selama Operasi Ketupat Intan 2025

Rabu, 09 April 2025 – 14:47 WIB
Polda Kalsel Catat Angka Kecelakaan Turun Selama Operasi Ketupat Intan 2025 - JPNN.com Kalsel
Arsip - Direktur Lalu Lintas Polda Kalsel Kombes Pol Fahri Siregar saat mendampingi Kapolda Kalsel Irjen Pol Rosyanto Yudha Hermawan ketika melepas program mudik gratis pada momen lebaran tahun ini. ANTARA/Firman.

Selain itu, kata dia, Direktorat Lantas Polda Kalsel memiliki beberapa inovasi dalam meminimalisir laka lantas, misalkan Whatsapp Blast dan notifikasi pop-up yang berisi imbauan tertib berlalu lintas serta SMS yang berisi peringatan kepada masyarakat saat memasuki daerah rawan laka lantas yang berbasis location based advertising.

Fahri menyampaikan apresiasi kepada seluruh masyarakat yang telah turut menjaga ketertiban dan keselamatan selama periode arus mudik dan balik Lebaran 2025.

Dia berharap budaya tertib berlalu lintas terus ditingkatkan demi keselamatan bersama. (antara/jpnn)

Polda Kalimantan Selatan mencatat angka kecelakaan lalu lintas selama Operasi Ketupat 2025 mengalami penurunan.

Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Kalsel Twitter JPNN.com Kalsel Pinterest JPNN.com Kalsel Linkedin JPNN.com Kalsel Flipboard JPNN.com Kalsel Line JPNN.com Kalsel JPNN.com Kalsel
JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia