KPU Kalsel Bentuk Kelas Pemilu Untuk Tingkatkan Partisipasi Masyarakat
Senin, 03 Oktober 2022 – 12:24 WIB

Anggota KPUD Kalimantan Selatan, Edy Ariansyah. ANTARA/Firman
“Jadi, kami petugas KPU yang menyambangi warga memberikan edukasi pemilu guna memastikan informasi sampai ke mereka yang di pelosok," kata dia.
Dia mengakui partisipasi pemilih pada pemilu mendatang bisa meningkat sebagaimana terjadi tren peningkatan sejak Pemilu 2014 di angka 79 persen dan Pemilu 2019 berada di kisaran 80 persen dari daftar pemilih tetap. (antara/jpnn)
KPU Kalsel menggelar kelas pendidikan pemilu untuk bisa meningkatkan partisipasi pemilih.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
Sumber Antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News