DPRD Kalsel Mulai Pelajari Penerapan Kurikulum Merdeka

Rabu, 30 November 2022 – 23:28 WIB
DPRD Kalsel Mulai Pelajari Penerapan Kurikulum Merdeka - JPNN.com Kalsel
Rombongan Komisi IV DPRD Provinsi Kalimantan Selatan saat kunjungan ke Ditjen PAUD Dikdasmen di Jakarta, 28 November 2022. (Istimewa/Humas Setwan Kalsel.)

Dia berharap jika pelaksanaan kurikulum merdeka secara utuh akan berdampak baik bagi dunia pendidikan di provinsinya yang kini berpenduduk lebih empat juta jiwa.

“Mudah-mudahan Kalsel nantinya menjadi contoh untuk penerapan kurikulum merdeka dan kami siap mendukung apa yang dilaksanakan dan kami lihat kemampuan daripada sekolah-sekolah yang akan melaksanakan kurikulum ini,” kata Hasib Salim.

Sementara Kepala Pokja Inovasi dan Transformasi Ditjen Paud Dikdasmen Fauzi Eko Pranyono menjelaskan peluncuran kurikulum merdeka salah satu program Merdeka Belajar untuk meningkatkan kualitas pembelajaran.

"Kurikulum merdeka berfokus pada materi yang esensial dan pada pengembangan karakter profil pelajar Pancasila merupakan pilihan saja," ujarnya. (antara/jpnn)

DPRD Kalsel mulai mempelajari sistem dari kurikulum merdeka yang akan segera diterapkan di wilayah.

Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Kalsel Twitter JPNN.com Kalsel Pinterest JPNN.com Kalsel Linkedin JPNN.com Kalsel Flipboard JPNN.com Kalsel Line JPNN.com Kalsel JPNN.com Kalsel
JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia