Guru Besar ULM Sebut Nuget Seluang Bergizi Untuk Cegah Stunting

Sabtu, 05 November 2022 – 20:21 WIB
Guru Besar ULM Sebut Nuget Seluang Bergizi Untuk Cegah Stunting - JPNN.com Kalsel
Para peserta pelatihan pengolahan pangan lokal yang bergizi dengan bahan ikan salung dan waluh. (Antara/HO-Istimewa)

“Selain itu, waluh memiliki tinggi serat, sehingga cocok juga sebagai menu diet, mencegah penyakit jantung, menurunkan tekanan darah, mencegah kanker, serta meningkatkan imunitas tubuh,” tambah Triawanti.

Bahan makanan sederhana yang tersedia di sekitar bisa menjadi makanan yang lezat dan bernilai ekonomi tinggi sehingga menunjang pencegahan stunting pada keluarga.

Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalsel Diauddin, dalam laporannya memaparkan bahwa angka stunting Kalsel tahun 2021 survei menunjukkan angka 30 persen.

“Angka stunting di Kalsel lumayan tinggi, 30 persen berdasarkan surveo ahun 2021. Tapi kita optimistis di tahun 2022 angka itu akan turun,” ujarnya. (antara/jpnn)

Guru Besar ULM bidang biodemik, Prof Triawanti menyebut nuget ikan seluang memiliki gizi tinggi untuk mencegah stunting.

Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Kalsel Twitter JPNN.com Kalsel Pinterest JPNN.com Kalsel Linkedin JPNN.com Kalsel Flipboard JPNN.com Kalsel Line JPNN.com Kalsel JPNN.com Kalsel
JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia