Provinsi Kalsel Paling Cepat Salurkan DAK 2025

Senin, 14 April 2025 – 07:00 WIB
Provinsi Kalsel Paling Cepat Salurkan DAK 2025 - JPNN.com Kalsel
Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Perbendaharaan (Kanwil DJPb) Provinsi Kalsel Syafriadi (kedua kiri) memberikan keterangan usai memaparkan kondisi APBN dan APBD Kalsel di Banjarmasin, Kalimantan Selatan, beberapa waktu lalu. (ANTARA/Tumpal Andani Aritonang)

Sementara itu, Pj Sekretaris Daerah (Sekda) Kalsel M Syarifuddin dan berharap prestasi ini dapat menjadi semangat bagi kabupaten/kota lain untuk memacu penyaluran DAK Fisik pada periode berikutnya.

Kepala KPPN Banjarmasin Fanny Fariyanto mengapresiasi prestasi dan dedikasi Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Barito Kuala dalam memenuhi dokumen persyaratan penyaluran DAK Fisik 2025.

“Kami berharap penyaluran DAK Fisik 2025 di kabupaten/kota lain juga dapat tersalur dengan baik tanpa hambatan, sehingga berdampak positif terhadap percepatan pembangunan infrastruktur agar dapat segera dirasakan masyarakat,” ujar Fanny. (antara/jpnn)

Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) menjadi yang tercepat dalam penyaluran dana alokasi khusus (DAK) 2025.

Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Kalsel Twitter JPNN.com Kalsel Pinterest JPNN.com Kalsel Linkedin JPNN.com Kalsel Flipboard JPNN.com Kalsel Line JPNN.com Kalsel JPNN.com Kalsel
JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia