Pemkab Balangan Beri Bonus Tambahan Untuk Atlet Berprestasi di Porprov Kalsel

Minggu, 27 November 2022 – 11:12 WIB
Pemkab Balangan Beri Bonus Tambahan Untuk Atlet Berprestasi di Porprov Kalsel - JPNN.com Kalsel
Bupati Balangan Abdul Hadi saat memberikan piagam penghargaan kepada perwakilan atlet berprestasi pada gelaran Porprov XI Kalsel di Kabupaten Hulu Sungai Selatan beberapa waktu lalu. ANTARA/erde

Kabupaten Balangan sudah memperoleh 18 emas, 19 perak dan 36 perunggu untuk menduduki peringkat sembilan dari 13 kabupaten/kota se-Kalimantan Selatan dalam ajang Porprov XI Kalsel di Kabupaten Hulu Sungai Selatan. (antara/jpnn)

Pemkab Balangan memberikan bonus tambahan kepada para atlet berprestasi yang menjadi wakil di Porprov Kalsel.

Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Kalsel Twitter JPNN.com Kalsel Pinterest JPNN.com Kalsel Linkedin JPNN.com Kalsel Flipboard JPNN.com Kalsel Line JPNN.com Kalsel JPNN.com Kalsel
JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia