Nilai Ekspor Komoditas Pertanian Kalsel Mencapai Rp 7,03 Triliun

Kamis, 05 Januari 2023 – 22:23 WIB
Nilai Ekspor Komoditas Pertanian Kalsel Mencapai Rp 7,03 Triliun - JPNN.com Kalsel
Kepala Karantina Pertanian Banjarmasin Nur Hartanto. (ANTARA/Firman)

"Sinergi dan kolaborasi yang sangat baik antar semua pihak sehingga pelaksanaan ekspor di Kalimantan Selatan terus meningkat," ujar dia.

Bahkan di tahun 2022 pula negara tujuan ekspor pertanian Kalsel bertambah yaitu Turki, Filipina, dan Mesir.

Ketiga negara ini permintaan produk sawit cukup tinggi karena kebutuhan terhadap bahan baku energi sumber terbarukan yang ramah lingkungan, dan cangkang sawit asal Kalsel telah memenuhi kualitas bahan baku yang dibutuhkan.

Sebelumnya diketahui komoditas unggulan produk sawit dan sarang burung walet Kalsel telah dikirim ke Hong Kong, Tiongkok, India, Singapura, dan Vietnam. (antara/jpnn)

Karantina Pertanian Banjarmasin mencatat nilai ekspor Kalsel selama 2022 mencapai Rp 7,03 triliun.

Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Kalsel Twitter JPNN.com Kalsel Pinterest JPNN.com Kalsel Linkedin JPNN.com Kalsel Flipboard JPNN.com Kalsel Line JPNN.com Kalsel JPNN.com Kalsel
JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia