BMKG Imbau Nelayan di Daerah Ini Waspada Gelombang Setinggi 4 Meter
Rabu, 21 Desember 2022 – 09:21 WIB

Ancaman gelombang tinggi. Ilustrasi gelombang/tsunami: Sultan Amanda/JPNN.com
Dengan suhu udara berkisar antara 23-31 derajat celcius dan khusus untuk wilayah Tangerang harap waspada terhadap potensi cuaca ekstrim di masa peralihan musim ini.
Kabupaten Serang, Kabupaten Pandeglang, dan Kabupaten Lebak, diprediksi berpeluang hujan di siang hari dan malam hari dengan intensitas ringan hingga sedang, dengan suhu udara berkisar antara 23-31 derajat celcius.
Sementara untuk Kota Cilegon diprediksi berpeluang cerah berawan sepanjang hari dengan suhu udara berkisar antara 24-32 derajat celcius. (antara/jpnn)
BMKG meminta kepada nelayan yang ada di wilayah Banten untuk waspada terhadap gelombang setinggi 4 meter.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
Sumber Antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News