Kemenag Panggil Pihak Travel yang Gagal Berangkatkan Calon Jemaah Umrah Asal Kalsel
Rabu, 05 Oktober 2022 – 11:22 WIB

Kemenag memanggil pihak travel yang gagal memberangatkan calon jemaah umrah. ilustrasi. Foto: Twitter @Kemenag_RI
"Kami juga berkoordinasi dengan Polres Bandara Soetta untuk mendampingi jemaah dan melaporkan kegagalan jemaah kepada pihak kepolisian karena unsur tindak pidana gagal memberangkatkan jemaah sesuai amanah UU Nomor 8 Tahun 2019," kata dia.
Kanwil Kemenag Kalsel melaporkan sebanyak 175 calon jemaah umrah asal Kalsel terlantar di Jakarta karena belum ada kepastian berangkat ke Arab Saudi.
"Mereka saat ini ditampung di Masjid UPT Asrama Haji Jakarta," ujar Kepala Kanwil Kemenag Kalsel Muhammad Tambrin. (antara/jpnn)
Kemenag melakukan klarifikasi terhadap pihak travel yang gagal memberangkatkan calon jemaah umrah asal Kalsel.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News