12 Korban Tanah Longsor Tambang Emas Kotabaru Sudah Ditemukan, Ini Daftarnya

Selasa, 27 September 2022 – 23:06 WIB
12 Korban Tanah Longsor Tambang Emas Kotabaru Sudah Ditemukan, Ini Daftarnya - JPNN.com Kalsel
Petugas mengevakuasi korban longsor di Desa Buluh Kuning, Kotabaru. Dok Polres Kotabaru.

Berikut daftar korban tanah longsor di tambang emas di Desa Buluh Kuning, Sungai Durian, Kotabaru, Kalsel yang sudah dievakuasi:

A.Korban meninggal dunia :

1. Padlianur alias Bali (50 tahun)
2. Wahid (35 tahun)
3. Salman (30 tahun)
4. Inal (30 tahun)
5. Imis (54 tahun)
6. Norjanah (47 tahun)

Luka-luka:

1. Hamdah (50 tahun)
2. Murnia (53 tahun)
3. Arifin (35 tahun)
4. Anang Suryadi (35 tahun)
5. Asul (40 tahun)
6. Isai (45 tahun) (mcr37/jpnn)

Petugas sudah mengevakuasi 12 korban longsor di Desa Buluh Kuning, Banjarbaru. Enam orang di antaranya dinyatakan tewas.

Redaktur : Elfany Kurniawan
Reporter : Donny

Facebook JPNN.com Kalsel Twitter JPNN.com Kalsel Pinterest JPNN.com Kalsel Linkedin JPNN.com Kalsel Flipboard JPNN.com Kalsel Line JPNN.com Kalsel JPNN.com Kalsel
JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia