Pemprov Kalsel Perkuat Jaringan Internet di Lokasi MTQ Nasional yang Dihadiri Jokowi

Rabu, 14 September 2022 – 12:00 WIB
Pemprov Kalsel Perkuat Jaringan Internet di Lokasi MTQ Nasional yang Dihadiri Jokowi - JPNN.com Kalsel
Kadiskominfo Kalsel HM Muslim. (Antara/Sukarli).

Terlebih lagi saat ini Kalsel kembali menjadi tuan rumah setelah 50 tahun lalu untuk pertama kalinya menjadi penyelenggara  MTQ Nasional pada tahun 1970.

Pemprov Kalsel juga menggandeng tokoh nasional, artis, dan pemberitaan intensif melalui media massa agar penyelenggaraan MTQ tersampaikan kepada masyarakat secara luas.

Untuk diketahui, lokasi perlombaan MTQ Nasional ke-29 tersebar di tiga daerah, yakni di Kabupaten Banjar, Kota Banjarbaru dan Kota Banjarmasin.

Lokasi utama berada di Kiram Park, Masjid Agung Al-Karomah Martapura Kabupaten Banjar, Masjid Bambu KH Abdul Qadir Hasan Kabupaten Banjar, Masjid Nurul Iman Kota Banjarbaru, aula serba guna Mesjid Raya Sabilal Muhtadin Banjarmasin.

Selanjutnya di Masjid Jami Banjarmasin, perkantoran Pemprov Kalsel di Kota Banjarbaru, Asrama Haji Embarkasi Banjarmasin di Kota Banjarbaru, auditorium Universitas Lambung Mangkurat (ULM) Banjarmasin di Kota Banjarbaru, Institut Agama Islam Martapura Kabupaten Banjar, dan Madrasah Tahfiz Darussalam Martapura Kabupaten Banjar. (antara/jpnn)

Pemprov Kalsel meningkatkan kekuatan jaringan internet di lokasi MTQ nasional yang bakal dihadiri Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Kalsel Twitter JPNN.com Kalsel Pinterest JPNN.com Kalsel Linkedin JPNN.com Kalsel Flipboard JPNN.com Kalsel Line JPNN.com Kalsel JPNN.com Kalsel
JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia