Makin Mudah, Belanja di Pasar Tungging Kini Bisa Pakai QRIS

Selasa, 13 September 2022 – 20:30 WIB
Makin Mudah, Belanja di Pasar Tungging Kini Bisa Pakai QRIS - JPNN.com Kalsel
Salah satu merchant pengguna QRIS di Pasar Tungging Banjarmasin. Foto: Donny Muslim/JPNN.

Pedagang baju di Pasar Tungging, Ahmad mengaku terbantu dengan adanya sistem pembayaran digital ini. 

"Pembayaran jadi lebih gampang. Sebelum ada QRIS beberapa konsumen memang sering tanya. Bisa nggak pakai non tunai? Jadi dulu itu pake transfer-transfer aja," kata dia. 

Dengan adanya sistem seperti ini, Ahmad berharap konsumen usia muda yang melek transaksi digital bisa lebih banyak mampir ke tokonya. (mcr37/jpnn)

Pemkot Banjarmasin meluncurkan sistem pembayaran QRIS untuk transaksi di Pasar Tungging.

Redaktur : Elfany Kurniawan
Reporter : Donny

Facebook JPNN.com Kalsel Twitter JPNN.com Kalsel Pinterest JPNN.com Kalsel Linkedin JPNN.com Kalsel Flipboard JPNN.com Kalsel Line JPNN.com Kalsel JPNN.com Kalsel
JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News