Pemkot Banjarmasin: Pengalihan Siaran TV Digital Dimulai Hari Ini

Selasa, 27 Desember 2022 – 06:12 WIB
Pemkot Banjarmasin: Pengalihan Siaran TV Digital Dimulai Hari Ini - JPNN.com Kalsel
Program ASO.(ANTARA/HO)
Nurbaiti menyampaikan tahap I pembagian STB bagi rumah Tetangga miskin di Kota Banjarmasin sebanyak 2.510 unit dari Lembaga Penyiaran Swasta Trans 7.

Pembagian tersebut diawali di Kecamatan Banjarmasin Selatan pada 9 keluarahan, yakni, Basirih Selatan, Kelayan Dalam, Kelayan Timur, Kelayan Tengah, Kelayan Selatan, Murung Raya, Kelayan Barat, Mantuil dan Pemurus Dalam.

Pelaksanaan ASO di Banjarmasin dan sekitarnya, ucap dia, dapat dieksekusi tepat waktu apabila realisasi distribusi set top box (STB) DVB-T2 untuk masyarakat tidak mampu dapat memenuhi target di atas 90 persen.

Saat ini, kata Nurbaiti, masyarakat Banjarmasin dan sekitarnya masih bisa menikmati siaran TV digital maupun analog secara bersamaan.

Pemkot Banjarmasin memulai pengalihan siaran tv dari analog ke digital pada hari ini.
Sumber Antara
Facebook JPNN.com Kalsel Twitter JPNN.com Kalsel Pinterest JPNN.com Kalsel Linkedin JPNN.com Kalsel Flipboard JPNN.com Kalsel Line JPNN.com Kalsel JPNN.com Kalsel
JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia